Perhitungan Usaha Rental Mobil dan Proposal Kredit

Written By dewi arjaya on Tuesday, September 20, 2016 | 12:25 AM

Melanjutkan pada artikel sebelumnya yakni Jasa Rental Mobil Keluarga, sebuah bisnis bergerak dibidang jasa ini, sangat populer mengingat kebutuhan kendaraan keluarga (family) semakin meningkat dalam segala bidang kebutuhan, karena mereka merental mobil bukan hanya untuk tujuan bisnis akan tetapi segenap tujuan yang sangat familiar yang membutuhkan satu kendaraan untuk sejuta ummat, dalam hal ini banyak yang menyebutkan demikian yakni mobil sejuta umat, mobil rental yang anda tawarkan kepada klien sangatlah bervariatif terutama adalah mobil seperti avanza, xenia, mobilio, innova dan banyak lagi, disebut juga mini bus, mpv mini. Berikut contoh Proposal Kredit Usaha Jasa Rental dan Perhitungan Analis Usaha

Menganalisa keuntungan dan menghitung dengan tepat kalkulasi usaha Jasa Rental Mobil Keluarga, adalah hal yang sangat penting untuk diterapkan dalam bisnis anda, karena setiap barang/unit ada kerusakan, perawatan dan lain sebagainya dan itu ditanggu oleh pemilik jasa tevel (rental) mobil tersebut, berikut proposal kredit usaha Jasa Rental Mobil Keluarga, yang dapat anda download dibawah ini. mengenai Perhitungan Usaha Rental Mobil dan Proposal Kredit

2 komentar:

  1. Owh saya baru tahu gan ternyata untuk usaha Rental harus matang dalam perhitungannya... Saya hanya Rental Mobil Rumahan di Cirebon Awalnya masih bingung... Sekarang sudah tambh ilmu lagi nih gan.... Haturnuhun...
    Kalau ada teman atau sodara mau rental coba saja di kami http://cirebonrenthiace.blogspot.com/ harga rental di kami insyaAllah murah lah.. karena masih rumahan kok... Makasih ya gan Infonya... Sipp... Sukses selalu....

    ReplyDelete
  2. terimakasih telah menulis artikel yang berisikan informasi bermanfaat bagi pembaca,,
    Aplikasi Rental Mobil Berbasis Android

    ReplyDelete